Komisi IX DPR RI Rapat Kerja dengan Menteri Kesehatan RI
Komisi IX DPR RI Rapat Kerja dengan Menteri Kesehatan RI
Komisi IX DPR RI dipimpin Emanuel Melkiades Laka Lena (Wakil Ketua) Rapat Kerja dengan Menteri Kesehatan RI, Rapat Dengar Pendapat dengan Sdr. Doni Monardo, Ketua Satuan Tugas Penanganan Covid-19, Sdr. Budi Gunadi Sadikin, Ketua Satuan Tugas Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN), Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan (Badan POM) serta Direktur Utama PT. Bio Farma, terkait: 1. Membahas persiapan vaksinasi Covid-19, termasuk peta jalan vaksinasi untuk vaksin program dan vaksin mandiri serta sumber pembiayaannya; 2. Penjelasan terkait regulasi pendukung yang sudah dan akan dibuat untuk program vaksinasi nasional; di Gedung Nusantara II, Senayan, Jakarta, Kamis (10/12/2020). Foto : Runi/FTR
- 11-12-2020