Lensa Parlementaria

Kunjungan Spesifik Komisi I DPR RI ke Diskes Koarmatim Jawa Timur

Komisi I DPR RI ke Rumkital dr. Idris P Siregar, Jatim
Tim Panja Kesejahteraan Prajurit TNI Komisi I DPR RI dipimpin Abdul Kharis Almasyhari melakukan pertemuan dengan Panglima Komando Armada Timur, Laksamana Muda TNI Darwanto, di Rumkital dr. Idris P Siregar, Jawa Timur. jakarta 08/02/2017 |IW |DN
  • 08-02-2017