Program Legislasi Nasional

RUU tentang Larangan Minuman Beralkohol

  • Diusulkan Pada : 17 Desember 2019
  • Disiapkan oleh : DPR
Mulai

Penyusunan

RUU Usulan Komisi
Harmonisasi
Penetapan Usul DPR

Pembahasan

Pembicaraan Tingkat I
Pembicaraan Tingkat II
Selesai
Penjelasan Tim ahli Badan Legislasi RUU tentang Larangan Minuman Beralkohol 17 Nopember 2020
Penjelasan Pengusul RUU tentang Larangan Minuman Beralkohol 11 Nopember 2020
Informasi RUU

Deskripsi Konsepsi

Rekam Jejak
Selesai
  • Harmonisasi
    Penjelasan Tim ahli Badan Legislasi RUU tentang Larangan Minuman Beralkohol
    17-Nop-2020
  • Harmonisasi
    Penjelasan Pengusul RUU tentang Larangan Minuman Beralkohol
  • Harmonisasi
    Penjelasan dari Pengusul RUU tentang Larangan Minuman Beralkohol
  • Harmonisasi
    Penyampaian Draf RUU tentang Larangan Minuman Beralkohol. Draf RUU dan Naskah Akademik (NA) Pengusul : Fraksi PPP, F. Partai Gerindra, F.PKS)
  • RUU Usulan Komisi/Anggota/Badan Legislasi
    RDP dengan Kepala Kepolisian Negara RI dan Dirjen Bea dan Cukai, Kementerian Keuangan RI terkait penyusunan RUU tentang Larangan Minuman Beralkohol
  • RUU Usulan Komisi/Anggota/Badan Legislasi
    RDPU terkait penyusunan RUU tentang Larangan Minuman Beralkohol dengan : 1. Ketua Umum PB Ikatan Dokter Indoensia (IDI) 2. Direktur Center of Economic and Law Studies (CELIOS) 3. Ketua Umum Gerakan Nasional Anti Miras (GENAM)
    14-Jul-2021
  • RUU Usulan Komisi/Anggota/Badan Legislasi
    RDPU TERKAIT PENYUSUNAN RUU TENTANG LARANGAN MINUMAN BERALKOHOL DENGAN 1. Ketum Persekutuan Gereja-Gereja di Indonesia (PGI) 2. Ketua Konferensi Wali Gereja Indonesia (KWI) 3. Ketum Majelis Tinggi Agama Konghucu Indonesia (MATAKIN) 4. Ketum Dewan Pengurus Pusat (DPP) Perwakilan Umat Buddha Indonesia (WALUBI
    13-Jul-2021
  • RUU Usulan Komisi/Anggota/Badan Legislasi
    RDPU dengan PBNU, Muhammadiyah dan MUI terkait penyusunan RUU tentang Larangan Minuman Beralkohol
    27-Mei-2021
    Dokumen
  • RUU Usulan Komisi/Anggota/Badan Legislasi
    Paparan Tim Ahli Terkait Penyusunan RUU tentang Larangan Minuman Beralkohol
    05-Apr-2021
    Dokumen
  • RUU Usulan Komisi
    RDPU dengan Produsen Minuman Beralkohol Tradisional dan Tokoh adat daerah dalam rangka penyusunan RUU tentang Larangan Minuman Beralkohol
    27-Sep-2022
    Dokumen
  • RUU Usulan Komisi
    RDPU dengan PT Mandiri Graha Persada, PT Jaddi Internasional, PT Asti Dama Adhimukti dan PT Balihai Brewery Indonesia dalam rangka Penyusunan RUU tentang Larangan Minuman Beralkohol
    13-Sep-2022
    Dokumen
  • RUU Usulan Komisi
    RDPU dengan PBNU, Muhammadiyah dan MUI terkait penyusunan RUU tentang Larangan Minuman Beralkohol
    27-Mei-2021
Mulai
Feedback
FEEDBACK