No | Pasal dan ayat yang ditindaklanjuti dengan Peraturan Pelaksanaan | Peraturan Pelaksanaan (Bentuk/Nomor/Tahun/Tentang) | Keterangan |
---|---|---|---|
1. | Pasal 13 Ayat - | Peraturan Pemerintah No. 4/1994 | Persyaratan dan Tata Cara Pengesahan Akta Pendirian dan Perubahan Anggaran Dasar Koperasi |
2. | Pasal 42 Ayat (2) | Peraturan Pemerintah No. 33/1998 | Modal Penyertaan Pada Koperasi |
3. | Pasal 44 Ayat (3) | Peraturan Pemerintah No. 9/1995 | Pelaksanaan Kegiatan Usaha Simpan Pinjam Oleh Koperasi |
4. | Pasal 48 Ayat - | Peraturan Pemerintah No. 17/1994 | Pembubaran Koperasi Oleh Pemerintah |
5. | Pasal 63 Ayat 2 | Peraturan Pemerintah No. -/- | - |
No | UU | Deskripsi | Aksi |
---|---|---|---|
1. | Pasal No. 25/1992 | Undang-Undang Nomor 25 Tahun 1992 tentang Perkoperasian (selanjutnya disebut UU Perkoperasian), yang menjadi landasan untuk pembangunan ekonomi rakyat maupun sebagai badan usaha untuk mewujudkan masyarakat yang maju, adil dan makmur berlandaskan Pancasila dan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945.
Dokumen ini merupakan kompilasi dari UU Perkoperasian beserta daftar peraturan pelaksana undang-undang dan lampiran penjelasan undang-undang. |