Profil Perkara
No. Perkara
63/PUU-XVI/2018
Tanggal Registrasi
16 Juli 2018
Objek Perkara
pengujian Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas
Penjelasan Pasal 146 ayat (1) huruf c butir a
bertentangan ddengan Pasal 1 ayat (3), Pasal 28D ayat (1) dan Pasal 28I ayat (2) UUD NRI Tahun 1945
Inti Masalah
bahwa frasa "antara lain" dalam penjelasan pasal aquo menimbulkan ketidakpastian hukum terhadap norma yang sudah bersifat pasti dalam pasal aquo dan bertentangan denga substansi dan norma yang terkandung dalam redaksi pasalnya karena berpotensi hanya memberikan keuntungan atau hak kepada satu pihak saja untuk membubarkan perseroan.
Data Pemohon
Data Kuasa Hukum Pemohon
Data Perbaikan
Data Kehadiran
Data Putusan